Rabu, 02 Juni 2010

Bunga Papan Duka Cita

bunga papan duka cita
Bunga Papan Duka Cita adalah bunga papan yang dibuat secara khusus ketika pelanggan memesan untuk keperluan mengirim bunga ucapan duka cita kepada rekan bisnisnya maupun keluarga. Bunga duka cita ini dibuat dalam waktu kurang lebih 1 hingga 2 jam untuk kemudian dibawa dengan mobil pengangkut ke  tempat tujuan pengiriman, biasanya adalah rumah duka.


Bunga Duka Cita diterima oleh panita penerima bunga duka dari keluarga atau pengurus rumah duka. Bunga papan ini diserahkan dengan menyertakan tanda terima (delivery order) untuk ditandatangi oleh pihak penerima. Selanjutnya pihak penerima memberi souvenir berupa kartu atau permen sebagai tanda terima kasih kepada pengirim bunga.

Florist Jakarta adalah layanan toko bunga online yang menyediakan bunga papan duka cita bermutu tinggi dan kualitas terbaik. Kami menyediakan bunga-bunga segar yang telah dipilih untuk dibuatkan aneka hiasan dan seni pada bunga duka cita yang anda pesan. Hubungi kami dengan mudah di 021-94229037.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar